Kita masih jauh
Untuk suatu kedekatan
yang abadi.
Lihatlah keluar jendela
mimpi-mimpi masih bercengkerama
menewaskan malam
sedang kita masih menonton
Berjuanglah dalam anganmu
akupun berjuang juga
dalam mimpi surgawiku
Dan ingat!....
Janganlah perjuanganmu
hanya jadi debu-debu waktu.
Tiada ulasan:
Catat Ulasan