Lihatlah sikapku kepadamu,
angin malam yang membelah bayu,
menderu ditengah malam,
rembulan terapung...
Kau mencantas dan mematahkan ranting,
dedaunan kering jatuh
membelah tanah tempat berpijak
kuat berdengung saat ke saat
tinggi suara....
Sekejap hilang tak berbekas...!
Tiada ulasan:
Catat Ulasan